6 Langkah Mudah Bikin Ketupat Lebaran Padat Sempurna, Dijamin Kenyal, Tahan Lama, dan Anti Basi!

Ketupat
Sumber :
  • Pinterest

Purwasuka – Ketupat yang lembek, kurang padat, atau cepat basi tentu mengurangi kenikmatan Lebaran.

Resep Pisang Bolen Lilit untuk Hidangan Lebaran, Rasanya Gurih dan Legit

Berikut adalah 6 tips jitu agar ketupat buatan Vivanians padat, kenyal, dan tahan lama, dirangkum dari berbagai sumber terpercaya.

1. Pilih Daun Kelapa Muda yang Segar

Baja Ringan Berkarat? Begini Cara Murah & Ampuh Agar Awet Puluhan Tahun!

- Gunakan janur atau daun kelapa muda yang masih hijau.

- Daun segar memberikan aroma khas dan ketupat lebih tahan lama.

Daging Sapi Mahal! Coba Masak Rendang Pakai Ayam, Rasanya Tak Kalah Lezat, Hemat buat Hidangan Lebaran

2. Cuci Beras Hingga Airnya Bening

- Cuci beras hingga airnya bening untuk menghilangkan kotoran dan pati berlebih.

Halaman Selanjutnya
img_title