Cara Simple Bikin Kue Cucur Manis dan Lembut, Jajanan Lebaran Tradisional yang Dirindukan

Kue Cucur
Sumber :
  • YouTube @Resep Abi

Tips Tambahan

Modal Kacang Tanah Jadi Kue Lebaran Unik, Bisa Pakai Oven atau Teflon, Cobain Bun

- Pastikan mengayak campuran tepung terigu dan tepung beras sehingga tidak ada pasir atau kotoran lainnya yang mengganggu, ini akan membuat kue cucur kamu lembut dan legit.

- Sisir gula merah sebelum mencairkannya sehingga gula merah bisa larut sempurna.

Rahasia Membuat Wingko Babat Gurih dan Lembut Pakai Teflon, Dijamin Anti Ribet!

- Hiasi kue cucur gula merah dengan potongan daun pandan agar kue ini maksimal harumnya.