Tips Mudah Menggoreng Ikan Anti Lengket di Wajan, Ikan Goreng Garing dan Mulus Sempurna!

Ikan Goreng (Ilustrasi)
Sumber :
  • Freepik

1. Gunakan Alat Masak yang Sesuai

Rahasia Ampuh Hilangkan Bau Amis pada Ikan, Masakan Jadi Lebih Enak!

- Gunakan wajan baja tahan karat atau stainless steel.

- Hindari wajan anti lengket, karena tidak menghasilkan kulit ikan yang garing.

Tips Goreng Lele Biar Nggak Meletus! Pakai Ini Dijamin Aman dan Enak!

- Wajan stainless steel membantu uap keluar, membuat kulit ikan cepat kering.

Ikan Goreng (Ilustrasi)

Photo :
  • Pinterest
Resep Tongkol Kuah Kecap Mantap, Cocok Buat Kamu yang Gak Suka Masakan Pedas

2. Goreng di Minyak Panas

- Panaskan minyak dengan api sedang-tinggi hingga berasap tipis.

Halaman Selanjutnya
img_title