Korban Arisan Bodong, Puluhan Ibu-Ibu Datangi Mapolres Purwakarta

Korban arisan bodong melapor ke Mapolres Purwakarta
Sumber :
  • VIVA/Amaludin

Selain dirinya, Yuni menuturkan masih banyak lagi korban arisan bodong. Bahkan, ada juga yang merugi dengan jumlah Rp 250 juta.

Sekda Purwakarta Apresiasi Kinerja TNI-Polri yang Amankan Arus Mudik Lebaran 2024

“Kalo saya Rp 55 Juta. Ada juga yang sampai Rp 100 juta lebih, ada yang Rp 250 juta dan banyak lagi. Perkiraan jumlah keseluruhan capai Rp 3 Miliar.” jelas Yuni.

Atas kejadian tersebut, kata Yuni, para pihak korban meminta aparat kepolisian untuk segera menindak terduga pelaku arisan bodong. 

Personel Polres Purwakarta Bantu Pemudik yang Sakit Saat Terjebak di Tol Cipali

“Mudah-mudahan VS cepet ditemuin, mudah-mudahan tanggung jawabnya dipenuhin, dibayar semua kerugian korban.” harapanya. 

Yuni juga berharap, ada keadilan dan terduga pelaku bisa diproses hukum. Atau paling tidak ada pengembalian penuh uang milik para korban.

Operasi Ketupat Lodaya 2024, Petugas Pos PAM Bantu Pengendara yang Laka Tunggal

"Kami korbannya sudah banyak. Namun, dia pelaku enak-enakan saja di luar. Kalau hari ini menjanjikan ada pengembalian uang, makanya kami juga berbondong-bondong ke Polres Purwakarta kalau benar ada mediasi," pungkasnya.