Data KPU RI Diduga Bocor, Bareskrim Polri: Sedang Dalam Penyelidikan

Ilustrasi Kantor KPU RI
Sumber :

"Kita terus melakukan penelusuran. Jadi saya sudah menugaskan Dirjen Aptika (Aplikasi Informatika) untuk melakukan penelitian apa penyebabnya dan bagaimana mengantisipasinya," ungkap Budi Arie di Istana Negara, Jakarta Pusat.

Korban TPPO di Jerman, Polri: Dipekerjakan Sebagai Kuli