Bikin Sendiri Ternyata Gak Kalah Enak, Yuk Cobain Ketoprak Rumahan Mudah dan Lezat
Kamis, 20 Maret 2025 - 02:30 WIB
Sumber :
- 5 siung bawang putih (goreng setengah matang)
- 3 buah cabai rawit merah (sesuai selera pedas)
- 2 ibu jari gula merah (sekitar setengah bulatan, iris)
- ¼ sendok teh garam
- 7–9 sendok makan air
- ½ buah jeruk limau (peras untuk menambah kesegaran)
- 1 buah ketupat (potong kecil-kecil)
- 2 buah tahu putih (goreng hingga kenyal, lalu potong-potong)
Halaman Selanjutnya
- Kecap manis secukupnya