Resep Kue Semprit Vanilla, Hidangan Lebaran Manis dan Renyah dengan Aroma Berbeda

Kue Semprit Vanilla
Sumber :
  • YouTube @Mells Kitchen

- Pertama, kocok margarin dan gula tepung selama satu menit.

Trik Bikin Lontong Enak dan Hemat Gas, Wajib Dicoba untuk Persiapan Lebaran dan Cocok untuk Pemula!

- Kemudian, masukkan mentega tawar dingin. Kocok kembali selama satu menit.

- Tambahkan telur, garam, dan esens vanila. Kocok rata.

Cara Mudah Membuat Tahu Crispy Ala Rumahan, Gurih Renyah Tanpa MSG

- Masukkan tepung terigu, susu bubuk, maizena dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.

- Selanjutnya, masukkan adonan dalam plastik segitiga. Taruh spuit di ujungnya.

Modal Kacang Tanah Jadi Kue Lebaran Unik, Bisa Pakai Oven atau Teflon, Cobain Bun

- Semprot di atas loyang yang sudah dioles margarin.

- Masukkan ke dalam oven dengan api bawah suhu 140 derajat Celsius selama 25 menit sampai matang.