Tips Membuat Sambal Goreng Hati Tanpa Santan, Tetap Gurih dan Mantap!
Jumat, 28 Maret 2025 - 03:00 WIB
Sumber :
Supaya ada sedikit rasa manis dan warna lebih menarik, tambahkan kecap manis. Ini akan memberikan efek karamelisasi yang membuat rasa semakin lezat.
Baca Juga :
Jarang Ada yang Tahu, Tips Ini Bisa Buat Bubur Ayam Matang dalam Waktu 10 Menit, Cus Dicoba!
6. Masak dengan Api Kecil hingga Bumbu Meresap
Setelah semua bahan masuk, masak dengan api kecil. Aduk perlahan agar bumbu meresap sempurna ke dalam hati. Jangan terlalu lama agar hati tidak keras.
7. Gunakan Daun Jeruk dan Serai
Daun jeruk dan serai memberikan aroma khas yang menggugah selera. Tambahkan saat menumis bumbu agar harumnya lebih keluar.
8. Sajikan dengan Pelengkap
Sambal goreng hati paling enak disajikan dengan nasi hangat, kerupuk, atau lalapan. Bisa juga ditambahkan kentang goreng kecil-kecil agar lebih mantap.
Halaman Selanjutnya
Dengan tips memasak di atas, kamu bisa membuat sambal goreng hati tanpa santan. Hidangan ini tetap gurih dan mantap untuk sajian Lebaran.