Ingin Membuat Kroket Kentang Super Lezat? Begini Tips Agar Gurih dan Lumer di Mulut

Kroket kentang
Sumber :
  • Pinterest

Kroket kentang

Photo :
  • Pinterest
3 Tips Menyimpan Bedak yang Benar Agar Awet dan Tahan Lama!

Tiriskan kentang rebus dan haluskan selagi hangat. Jangan tunggu sampai dingin karena akan sulit dihaluskan. Gunakan garpu atau penumbuk kentang untuk hasil terbaik.

Tambahkan susu bubuk saat menghaluskan kentang. Susu akan membuat tekstur kentang lebih lembut dan rasanya lebih gurih. Cukup 2 sendok makan untuk 500 gram kentang.

Menu Sahur Gurih, Hangat dan Bikin Kenyang Lama, Cobain Bun Resep Gulai Ayam Kentang

Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk. Tepung berfungsi sebagai perekat agar adonan tidak mudah hancur. Tambahkan juga garam, merica, dan pala bubuk.

Untuk isian, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Masukkan daging cincang atau ayam suwir, wortel cincang, dan seledri. Tambahkan garam, merica, dan kaldu bubuk.

Tips Membuat Martabak Manis Teflon Rumahan, Lezat dan Cocok Disantap pada Malam Takbiran

Kentalkan isian dengan tepung terigu yang dilarutkan dalam air. Aduk hingga mengental dan matang. Dinginkan sebelum digunakan sebagai isian kroket.

Ambil adonan kentang, pipihkan di telapak tangan. Letakkan isian di tengah, lalu tutup dan bentuk oval atau bulat. Pastikan isian tertutup rapat oleh adonan kentang.

Halaman Selanjutnya
img_title