Cukup Pakai 2 Bahan Alami Ini, Jas Hujan Berjamur Langsung Kinclong Seperti Baru!
Senin, 10 Maret 2025 - 22:00 WIB
Sumber :
Cuka bisa dijadikan sebagai bahan alami yang cukup ampuh untuk membersihkan noda jamur pada jas hujan.
Caranya, basahi kain bersih dengan carian cuka putih. Kemudian, gosokan kain yang sudah dilumuri cuka pada jas hujan yang berjamur.
Setelah itu, tunggu hingga 15 menit. Bersihkan jas hujan dengan menggunakan air dingin hingga bersih kinclong.
2. Lemon
Lemon
Photo :
Perasan jeruk lemon ternyata lumayan ampuh untuk membersihkan jas hujan yang berjamur.
Caranya, teteskan perasan jeruk lemon pada jamur di jas hujan secukupnya.
Halaman Selanjutnya
Kemudian, gosok jas hujan secara perlahan menggunakan sikat hingga bersih.