Kuku Kuning? Coba 6 Bahan Alami Ini, Hasilnya Bikin Takjub!

Kuku kuning
Sumber :
  • canva

PurwasukaKuku yang menguning sering kali mengganggu penampilan dan menurunkan rasa percaya diri. 

Rahasia Melati Tetap Segar di Kulkas Berhari-hari! Sudah Tahu Caranya?

Warna kuning pada kuku bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti infeksi jamur, penggunaan cat kuku secara berlebihan, atau paparan bahan kimia. 

Selain itu, kebiasaan merokok dan kurangnya perawatan juga dapat memperparah kondisi ini. 

Noda Lemak Minggat! Ini Dia Cara Mudah Bersihkan Peralatan Masak Setelah Masak Daging

Kuku kuning

Photo :
  • canva

Jika tidak segera ditangani, kuku yang menguning bisa menjadi lebih rapuh dan rentan terhadap kerusakan. 

Waspada! Air Dispenser Bau Tanah? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Namun, tak perlu khawatir! Ada berbagai cara alami yang bisa dilakukan untuk mengembalikan warna kuku agar tampak lebih sehat dan bersih.

Merawat kuku kuning dengan bahan alami merupakan solusi yang aman dan mudah dilakukan di rumah. 

Halaman Selanjutnya
img_title