Tips Jitu Hilangkan Karat Gunting dengan Bahan Sehari-hari

Membersihkan gunting berkarat
Sumber :
  • canva

Purwasuka – Membersihkan peralatan rumah tangga yang berkarat sering menjadi tantangan tersendiri. 

Meja Kayu Jadi Mengkilap! Rahasia Hanya Pakai 2 Bahan Dapur

Gunting atau capit yang terkena karat tebal sulit dibuka dan kurang nyaman digunakan. 

Selain itu, penggunaan metode pembersihan yang kurang tepat sering kali tidak memberikan hasil maksimal. 

Tips Ampuh Bersihkan Noda Karat Pada Alat Masak hingga ke Akar-akarnya

Membersihkan gunting berkarat

Photo :
  • canva

Padahal, ada cara sederhana dan efektif untuk menghilangkan karat tanpa perlu membeli produk pembersih khusus.

Tirai Blinds Kotor? Coba Trik Ini, Hasilnya Bersih Kinclong!

Baking soda dan cuka makanan adalah dua bahan yang bisa digunakan untuk membersihkan karat dengan mudah. 

Kedua bahan ini menghasilkan reaksi kimia yang mampu melarutkan karat secara bertahap. 

Halaman Selanjutnya
img_title