Sahur Jadi Makin Lahap! Begini Cara Membuat Udang Asam Manis yang Lezat
Senin, 3 Maret 2025 - 02:00 WIB
Sumber :
Purwasuka – Udang asam manis adalah salah satu hidangan favorit yang mudah dibuat dan cocok untuk menu sahur.
Rasa udang asam manis yang gurih, manis, dan sedikit asam bisa membangkitkan selera makan di pagi buta.
Selain enak, udang asam manis juga kaya protein dan rendah lemak, sehingga baik untuk tubuh saat menjalankan puasa.
Baca Juga :
Wajib Coba! Resep Soun Goreng Cabe Ijo Pedas Gurih, Mudah Dibuat di Rumah dan Rasanya Nagih Maksimal!
Berikut ini adalah resep membuat udang asam manis yang praktis dan lezat, cocok untuk menu sahur.
Udang Asam Manis
Photo :
Bahan-bahan:
Halaman Selanjutnya
250 gram udang, buang kepala dan bersihkan2 siung bawang putih, cincang halus1/2 buah bawang bombai, iris tipis1 buah tomat, potong kecil3 sdm saus tomat1 sdt gula pasir1/2 sdt garam1/2 sdt merica bubuk1 sdt tepung maizena, larutkan dengan sedikit air100 ml air2 sdm minyak untuk menumis