Jajanan Legend! Kue Kembang Goyang Renyah dan Manis, Selalu Istimewa di Hari Raya
- 300 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Kue Kembang Goyang Renyah dan Manis untuk Hidangan LebaranĀ
1. Campur tepung beras, tepung sagu, gula, dan vanili, aduk rata. Masukkan telur dan garam, aduk-aduk sambil dituangi santan sedikit demi sedikit. Teruskan mengaduk hingga adonan licin. Jika perlu saring adonan agar tidak ada yang bergerindil.
2. Panaskan minyak goreng cukup banyak di api sedang. Celupkan cetakan kembang goyang, biarkan hingga panas.
3. Keluarkan cetakan dari minyak, segera celupkan ke dalam adonan. Namun hanya sebatas pinggiran atas cetakan atau cetakan tidak ditenggelamkan.
4. Angkat dan langsung masukkan ke dalam minyak. Diamkan sejenak, lalu goyang-goyangkan supaya adonan terlepas dari cetakan.