Resep Bakwan Super Krispi, Sajian Buka Puasa yang Kriuknya Bikin Boros Nasi

Bakwan Super Krispi
Sumber :
  • YouTube @Indonesian Simple

2. Campur Desaku cabe bubuk dengan 1 ½ sendok makan air, aduk sampai menjadi pasta cabe, lalu tambahkan ke dalam chopper.

Resep Tumis Daun dan Bunga Pepaya, Lezat, Renyah Serta Cocok Jadi Menu Buka Puasa

3. Chopper hingga halus. Masak sambal kacang yang sudah dihaluskan hingga mendidih.

4. Campurkan semua bahan 3 (terigu, maizena, baking powder, garam, bawang putih halus, Desaku Bumbu Marinasi, Ladaku, dan air) ke dalam mixing bowl hingga merata.

Cara Praktis Buat Jus Susu Mangga, Minuman Bernutrisi dan Segar untuk Buka Puasa

5. Tambahkan bahan 4 (kol, wortel, seledri, dan daun bawang) ke dalam adonan, aduk rata.

6. Goreng adonan bakwan dengan minyak panas hingga matang dan coklat keemasan. Sajikan bersama sambal kacangnya.

6 Cara Bikin Bakwan Jagung Gurih Renyah Tanpa Minyak Berlebih