Cuma Modal Biji Merica, Tapi Tikus dan Ular Ogah Masuk Rumah, Yuk Praktikan Sendiri
Senin, 17 Maret 2025 - 01:30 WIB
Sumber :
- Meta AI
Purwasuka – Tikus, celurut, dan bahkan ular sering masuk ke rumah, gudang, atau dapur?
Baca Juga :
Punya Lem Cair Mengeras? Jangan Dibuang, Cukup Teteskan Minyak Ini Dijamin Bisa Dipakai Lagi
Tenang, ada cara mudah dan murah untuk mengusir tikus dan ular selamanya!
Cuma modal tiga bahan sederhana, rumah kalian bisa bebas dari hewan-hewan pengganggu seperti tikus dan ular ini. Yuk, langsung kita bahas caranya!
Bahan yang Dibutuhkan:
1. Lada (Merica) secukupnya – Aroma pedasnya tidak disukai tikus dan ular.
2. Garam dapur – Mengandung zat yang bisa membuat tikus dan celurut enggan mendekat.
3. Kapur barus (kamper) – Baunya yang menyengat bikin hewan-hewan ini langsung kabur.
Halaman Selanjutnya
Cara Membuat dan Menggunakannya: