5 Tips Masak Tempe Biar Renyah dan Tahan Lama

Tempe Goreng
Sumber :

PurwasukaTempe merupakan makanan yang lintas kalangan, dari rakyat kecil hingga pejabat pada umumnya suka makanan yang berbahan kedelai ini.

Camilan Ajaib! Atasi Insomnia dengan Ngemil Sehat, Tidur Jadi Nyenyak

Dijadikan lauk ataupun camilan, tempe selalu terasa enak. Dengan cara masak yang mudah, tempe benar-benar menjadi makanan yang paling merakyat, biasanya bersanding dengan tahu.

Namun sayangnya, renyahnya tempe terkadang tidak tahan lama. Hanya beberapa saat tempe bisa letoy dan bisa mengurangi sensasi kelezatannya.

Resep Es Krim Durian Lembut, Mudah Dibuat di Rumah Si Kecil Pasti Suka

Akan tetapi, kini ada tips masak tempe agar tahan lama dan tetap renyah saat disantap.

Berikut tips masak tempe agar renyah dan tahan lama:

5 Warung Nasi Timbel Subang dengan Harga Terjangkau

1. Pilih Tempe yang Berkualitas

Tempe yang berkualitas cirinya padat dan sebisanya pilih yang masih segar. Ini dapat menentukan rasa dan ketahanan tempe setelah diolah.

Halaman Selanjutnya
img_title