Cuma Modal Rp1.000 Bisa Bikin Pewangi Ruangan Segar Karbol! Auto Irit, Ibu-Ibu Pasti Happy
Senin, 7 April 2025 - 05:15 WIB
Sumber :
- Youtube
Pilih yang beraroma karbol segar. Bisa dibeli di warung atau minimarket terdekat, harganya berkisar seribuan.
• 2 lembar tisu kering
Gunakan tisu yang mudah menyerap cairan agar pewangi meresap sempurna dan tahan lebih lama menyebarkan aroma.
• Alat pelubang (solder, jarum, atau pisau kecil)
Alat ini digunakan untuk membuat lubang di bagian atas botol sebagai tempat pengait agar bisa digantung.
Baca Juga :
Softcase Hp Sudah Menguning? Jangan Langsung Dibuang, Yuk Buat Cairan Pembersihnya Sendiri di Rumah!
• Karet gelang bekas (misalnya dari bungkus nasi uduk)
Karet ini akan menjadi pengait agar botol bisa digantung di kipas angin atau tempat strategis lainnya.
Halaman Selanjutnya
Langkah-langkah membuatnya: