Raket Nyamuk Matot? Begini Cara Simpel Perbaikinya Pakai Kabel Cas HP, Auto Nyala Lagi!
Jumat, 28 Februari 2025 - 03:15 WIB
Sumber :
- Youtube
Purwasuka – Raket nyamuk menjadi alat andalan banyak orang untuk mengusir nyamuk pengganggu, terutama di malam hari.
Namun, sering kali alat ini mengalami kerusakan dan tidak bisa digunakan lagi.
Banyak yang memilih untuk membeli baru, padahal ada cara mudah untuk memperbaikinya.
Salah satu solusi sederhana yang bisa dicoba adalah memperbaiki raket nyamuk dengan menggunakan kabel cas HP bekas.
Memperbaiki raket nyamuk
Photo :
- Youtube
Baca Juga :
Suka Nabung? Begini Cara Membuat Celengan Anti Bobol dari Paralon Bekas, Simpel tapi Bikin Kaya!
Metode ini tidak hanya menghemat biaya, tetapi juga bisa memperpanjang umur raket nyamuk tanpa harus mengganti komponennya secara keseluruhan.
Banyak kasus raket nyamuk yang rusak disebabkan oleh baterai yang sudah tidak berfungsi.
Halaman Selanjutnya
Dalam kebanyakan kasus, komponen lain seperti rangkaian elektroniknya masih dalam kondisi baik.