Kuas Bekas Cat Tembok Keras? Coba Trik Ini, 10 Menit Auto Lentur!
Kamis, 20 Maret 2025 - 02:15 WIB
Sumber :
- canva
Campurkan dengan air biasa untuk mengurangi konsentrasi pembersih lantai agar tidak terlalu keras.
4. Masukkan Sitrun
Tambahkan sedikit sitrun untuk memicu reaksi kimia yang akan mempercepat pelunakan cat yang mengeras. Aduk perlahan agar cairan merata.
5. Rendam Kuas
Celupkan kuas yang mengeras ke dalam larutan, pastikan seluruh bagian yang terkena cat terendam.
6. Tunggu 10 Menit
Diamkan selama kurang lebih 10 menit. Reaksi kimia akan mulai terlihat dengan munculnya gelembung seperti mendidih.
Halaman Selanjutnya
7. Sikat Kuas