Mau Bikin Yogurt Sendiri? Begini Cara Mudah Tanpa Pengawet dan Peralatan Mahal!

Yogurt
Sumber :
  • Pinterest

PurwasukaYogurt adalah minuman sehat yang baik untuk pencernaan. Sayangnya, yogurt kemasan sering mengandung tambahan gula dan bahan pengawet.

Cara Mudah Bersihkan Dispenser Air Minum tanpa Harus Membongkarnya

Padahal, membuat yogurt sendiri itu mudah dan lebih sehat, bahkan tanpa peralatan mahal.

Hanya dengan bahan sederhana, kamu bisa membuat yogurt homemade yang sehat. Selain lebih alami, rasanya bisa disesuaikan dengan selera. 

Rahasia Membuat Es Tape Susu yang Segar Tanpa Rasa Asam Berlebihan!

Berikut cara mudah membuat yogurt di rumah.

1. Siapkan Bahan Dasar

Tangan Kuning karena Kunyit? Coba Cara Ini, Dijamin Hilang Seketika!

Bahan utama untuk membuat yogurt hanya dua, yaitu susu dan starter yogurt. Gunakan susu murni atau UHT tanpa rasa untuk hasil terbaik.

Starter yogurt bisa didapat dari yogurt plain yang masih memiliki bakteri aktif. Pilih yogurt tanpa tambahan gula atau rasa untuk fermentasi yang optimal.

Halaman Selanjutnya
img_title