Trik Jitu! Cara Menyimpan Mentega Putih dan Kuning agar Tahan Lama

Menyimpan mentega putih dan kuning
Sumber :
  • istimewa

Mentega putih, misalnya, memiliki titik leleh yang cukup tinggi, sekitar 44-50 derajat Celcius. 

3 Menu Sahur dan Buka Puasa Sederhana Tapi Enak Banget

Ini membuatnya lebih tahan terhadap suhu ruangan dibandingkan mentega kuning. 

Sebaliknya, mentega kuning memiliki titik leleh yang lebih rendah, sekitar 33-35 derajat Celcius.

Resep Donat Bomboloni Lembut dan Lumer, Eratkan Silaturrahmi dengan Satu Selera di Hari Raya

Sehingga lebih mudah meleleh dan memerlukan penyimpanan yang lebih hati-hati. 

Lalu, bagaimana cara terbaik untuk menyimpan kedua jenis mentega ini?

Telur Bau dan Mudah Rusak? Ikuti Trik Ini Supaya Tetap Segar Lebih Lama

Dikutip dari kanal Youtube Sajian Sedap, berikut adalah cara menyimpan mentega putih:

- Simpan di suhu ruang dalam wadah tertutup agar tidak terkontaminasi udara.

Halaman Selanjutnya
img_title