Cara Buat Soto Tangkar Khas Karawang, Dijamin Sedap dan Nagih!

Soto Tangkar Khas Karawang
Sumber :

Cara membuat:

  1. Merebus air, kemudian masukan daging tambahkan 1 sendok teh garam sampai mendidih. Setelah mendidih, angkat dan potong-potong daging. Setelah itu rebus lagi. Masukkan daging, babat, dan paru. merebus hingga mendidih.
  2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, kayumanis, daun salam, dan serai sampai harum. Tuang ke rebusan daging.
  3. Memasukkan santan, garam, merica bubuk, dan gula pasir sambil diaduk sampai matang. Sajikan bersama bahan pelengkap.
Cara Buat Christmas Layer Pudding, Hidangan yang Pas di Hari Natal