Mudah dan Enak, Begini Cara Bikin Opor Ayam Kuning Pakai Santan untuk Lebaran

Opor Ayam Kuning Pakai Santan
Sumber :
  • YouTube @Ika Mardatillah

PurwasukaOpor ayam kuning merupakan masakan yang identik dengan hari raya atau lebaran. Biasanya, masakan ini dihidangkan bersama ketupat.

Masak Terong Balado: Menu Harian Simpel dan Praktis, tapi Nikmat

Dengan rasa gurih, opor ayam kuning disukai banyak orang. Tak heran, masakan ini selalu jadi sajian spesial di hari lebaran.

Opor ayam kuning ini dimasak dengan rempah segar, rempah daun dan rempah kering.

Sayur Pepaya Kacang Panjang dengan Daging Sandung Lamur: Teman Ketupat Lebaran

Yang membuat sedap, opor ayam kuning ini dimasak dengan santan sehingga rasa gurihnya juga begitu terasa.

Opor Ayam Kuning Pakai Santan

Photo :
  • YouTube @Ika Mardatillah
Liburan Lebaran Mau ke Pantai? Berikut 7 Destinasi Pantai Terbaik untuk Keluarga dengan Budget Hemat!

Berikut resep opor ayam kuning pakai santai yang dapat kamu buat dan sajian di hari lebaran:

Bahan-bahan

Halaman Selanjutnya
img_title