Cara Membersihkan Taplak Meja Berbahan Plastik, Tampil Kinclong di Hari Lebaran

Ilustrasi Taplak Meja Plastik
Sumber :

Purwasuka – Taplak memiliki fungsi penting bagi meja. Selain sebagai pelindung meja dari goresan, noda dan lainnya, meja juga berfungsi sebagai hiasan.

Handuk Berjamur dan Bau? Begini Trik Rahasia Bikin Bersih Seperti Baru!

Terkait dengan fungsinya sebagai penghias, taplak meja tetap di sesuai dengan warna interior ruangan.

Karenanya, taplak meja harus selalu tampil bersih dan bagus agar tidak mengurangi estetikanya.

3 Tips Mencuci Botol Minum Plastik tanpa Menggunakan Sikat, Langsung Bersih hingga ke Sela-sela

Namun taplak sendiri kadang kotor dan perlu dibersihkan. Membersihkan taplak tentu memerlukan cara yang tepat apalagi taplak berbahan plastik atau PVC.

Ilustrasi Taplak Meja Plastik

Photo :
  • -
Gelas Menguning Gara-Gara Kunyit? Pakai Bahan Dapur Ini, Langsung Bersih!

Berikut adalah cara membersihkan taplak meja berbahan plastik yang bisa kamu lakukan:

1. Rendam dengan Air Hangat

Halaman Selanjutnya
img_title