Wajib Coba Bun, Ini Dua Cara Praktis Merebus Ketupat Lebaran, Hasilnya Beda!
Senin, 17 Maret 2025 - 15:00 WIB
Sumber :
- Meta AI
Purwasuka – Ketupat jadi salah satu makanan wajib saat Lebaran. Tapi, tahukah kamu kalau cara merebusnya bisa mempengaruhi hasil akhir?
Nah, kali ini ada dua cara praktis merebus ketupat, satu lebih cepat, satu lagi sedikit lebih lama tapi hasilnya lebih padat dan kenyal.
Mau tahu cara lengkap merebus ketupat lebaran? Yuk, simak caranya!
Baca Juga :
Ide Kue Kering Buat Lebaran Cek, Yuk Coba Cookies Cokelat Kacang, Renyah dan Lumer di Mulut
Bahan-bahan:
- 1,5 kg beras (direndam 1 jam, tiriskan)
- 1 sdt garam
- 20 buah kulit ketupat (sudah dicuci bersih)
Halaman Selanjutnya
- Air secukupnya untuk merebus