Resep Kue Putri Salju, Jajanan Manis, Lumer, dan Cocok Jadi Hidangan Lebaran
Jumat, 14 Maret 2025 - 17:16 WIB
Sumber :
- Campur butter, margarin, dan gula halus, aduk dengan whisk sampai tercampur rata.
- Masukkan kuning telur, aduk lagi sampai rata dan mulus.
- Masukkan bahan lainnya, aduk kembali hingga rata.
- Giling adonan setebal 0,5 cm, lalu cetak berbentuk bulan sabit.
- Susun adonan di loyang.
- Oven di suhu 150-160 derajat celcius selama 25-35 menit sampai matang.
- Setelah diangkat, taburi dengan gula halus, lalu dinginkan.
Halaman Selanjutnya
- Masukkan putri salju ke dalam toples.