Resep Kue Pisang Choco Chip, Modal Pisang Kematangan untuk Buka Puasa dan Lebaran
Minggu, 9 Maret 2025 - 10:00 WIB
Sumber :
- Youtube
Purwasuka – Jika Anda mencari ide kue Lebaran atau camilan buka puasa yang mudah dibuat dan lezat, kue pisang choco chip ini bisa menjadi pilihan tepat.
Baca Juga :
Resep Roti Panggang Wijen Tanpa Ulen, Tanpa Mixer, Tanpa Oven, Lembut dan Empuk untuk Buka Puasa
Dengan bahan-bahan sederhana dan cara pembuatan yang mudah, Anda bisa menyajikan kue pisang choco chip yang lembut dan menul-menul yang cocok dinikmati bersama teh atau kopi.
Dilansir dari Youtube Lilis Suryani AS, berikut bahan dan cara membuat kue pisang chocho chip buat menu buka puasa dan kue lebaran.
Bahan-Bahan:
- 4 buah pisang kepok matang (± 250 gram)
- 2 butir telur
- 6 sdm gula pasir (sesuai selera)
Halaman Selanjutnya
- ½ sdt vanili bubuk