Cara Membuat Es Cincau Hijau dari Daun Cincau Asli, Segarkan Buka Puasa dengan Bahan Alami

Es Cincau Hijau dari Daun Cincau Asli
Sumber :
  • YouTube @Ceceromed Kitchen

Cara Membuat Es Cincau Hijau dari Daun Cincau Asli

Cara Praktis Buat Es Alpukat Timun Suri, Sajian Buka Puasa yang Menyegarkan

- Bersihkan daun cincau kemudian blender bersama 3 ltr air, tuangkan melalui penyaringan sambil diperas. Biarkan di suhu ruang hingga set. Sisihkan

- Saus gula: masukkan gula aren ke dalam wadah, tambahkan ½ sdt garam, 2 lembar daun pandan, dan tuangkan 450 ml air, tambahkan 5 sdm gula pasir, kemudian rebus hingga warnanya gelap dan teksturnya mengental.

Resep Sayur Tempe Bumbu Kunyit, Lezat dan Sedapnya Sempurnakan Buka Puasa

- Saus santan: tuangkan 1 ltr santan segar, 2 lembar daun, tambahkan 1 sdt garam. Selanjutnya rebus hingga mendidih lalu matikan api biarkan hingga uapnya hilang.

- Siapkan gelas, beri es batu ukuran kecil, tambahkan cincau hijau yang sudah set, tuang saus santan, kemudian tambahkan saus gula. Kamu bisa memberi topping daun pandan di atasnya untuk tampilan lebih menarik.

Resep Tumis Daun dan Bunga Pepaya, Lezat, Renyah Serta Cocok Jadi Menu Buka Puasa

- Es cincau hijau dari daun cincau asli siap disajikan. Selamat mencoba.