Ide Jualan dari Olahan Kentang dan Sosis: Simple, Murah, dan Laris!

Olahan kentang dan sosis
Sumber :
  • Pinterest

Purwasuka – Kalau kamu sedang mencari ide jualan sederhana dengan bahan yang mudah didapat, olahan kentang dan sosis ini bisa jadi pilihan yang pas. 

Raup Untung di Bulan Ramadan! Ide Jualan Es Kepal Milo yang Menyegarkan

Selain gampang dibuat, rasa olahan kentang dan sosis enak, gurih, dan cocok untuk dijual di lingkungan sekolah atau tempat ramai lainnya. Yuk, simak cara bikinnya!    

Untuk membuat olahan ini, bahan utamanya adalah kentang, sosis, tepung terigu, kaldu bubuk, dan tepung panir. 

Miso Rempah Ala Rumahan, Cocok Buat Buka Puasa!

Kentangnya dipotong tipis-tipis dan direndam sebentar dengan air garam agar getahnya hilang. 

Rendaman ini juga membuat tekstur kentang lebih lentur dan mudah ditusuk tanpa patah.

Ide Jualan Cinnamon Roll untuk Pemula: Resep Lezat Modal 200 Ribu Aja

Sosis yang digunakan cukup sosis murah, seperti sosis Rp1.000-an, yang kemudian dipotong kecil-kecil.  

Baluran basah dibuat dari campuran tepung terigu, kaldu bubuk, dan air, sedangkan baluran kering menggunakan tepung panir. Semua bahan ini mudah ditemukan di pasar dengan harga terjangkau.  

Halaman Selanjutnya
img_title