Aneka Oleh-oleh Khas Purwakarta yang Sayang Jika Dilewatkan

Oleh-oleh Khas Purwakarta
Sumber :

Simping

Photo :
  • -
Muara Jambu, Desa Cibeusi: Tempat Asyik untuk Kuliner dan Wisata Alam di Tahun Baru

Makanan ringan khas Purwakarta ini kerap diburu para wisatawan yang berkunjung. Soal rasa jangan ditanya, simping begitu renyah sehingga bikin nagih.

Bahan pembuatan simping adalah menggunakan tepung terigu, bumbu, dan perasa. Bentuknya pipih, bulat, dan tipis.

Jalan-Jalan ke Karawang? 3 Curug Ini Wajib Masuk Daftar Liburan Tahun Baru 2025!

Pada umumnya, simping terasa gurih tetapi kerap juga diberi isian gulali.

Saat ini simping hadir dengan varian rasa yang beragam seperti keju, cabai, dan kelapa. Namun rasa asli simping adalah rasa kencur.

Jalur Alternatif Bandung-Subang Lewat Wanayasa, Bebas Macet!

3. Rengginang

Di daerah lain, rengginang memang mudah ditemukan. Tapi rengginang khas Purwakarta memiliki rasa tersendiri.

Halaman Selanjutnya
img_title