Liburan ke Pangandaran? Jangan Lupa Lakukan 5 Aktivitas Seru Ini di Pantai Barat Pangandaran

Pantai Pangandaran
Sumber :
  • Pinterest

VIVAPurwasuka Pantai Barat Pangandaran, dengan ombaknya yang menantang dan pemandangan sunset yang memukau, telah menjadi salah satu destinasi wisata favorit para wisatawan. 

5 Rekomendasi Wisata Terfavorit dan Paling Banyak di Kunjungi Pangandaran

Pantai ini menawarkan beragam aktivitas seru yang bisa Vivanians nikmati, antara lain:

1. Bermain Boogie

Tips Perjalanan Cepat dan Seru ke Pangandaran dengan Susi Air, Segini Harga Tiketnya

Bagi Anda yang menyukai tantangan, bermain boogie board di tengah ombak yang cukup tinggi bisa menjadi pengalaman yang tak terlupakan.

2. Menikmati Sunset

Liburan Hemat dari Jakarta ke Pantai Pangandaran Cuma Rp113.000

Saksikan keindahan matahari terbenam yang memukau sambil duduk santai di bibir pantai. Pemandangan langit yang berubah warna akan membuat Anda merasa tenang dan damai.

3. Surfing

Halaman Selanjutnya
img_title