Cara Praktis Buat Es Alpukat Timun Suri, Sajian Buka Puasa yang Menyegarkan
Rabu, 5 Maret 2025 - 17:16 WIB
Sumber :
- YouTube @Sri Rahayu
Purwasuka – Es alpukat timun suri merupakan minuman segar hasil perpaduan timun suri dan alpukat.
Kedua bahan ini memadukan rasa lezat dan segar dalam satu resep es alpukat timun suri.
Kelezatan dan kesegaran es alpukat timun suri ini sangat cocok dinikmati saat berbuka puasa.
Es alpukat timun suri ini menggunakan buah alpukat yang matang sedang sehingga teksturnya tidak terlalu lembek.
Dengan bahan yang mudah, kamu bisa membuat es alpukat timun suri ini dengan mudah.
Es Alpukat Timun Suri
Photo :
- YouTube @Sri Rahayu
Berikut resep es alpukat timun suri yang bisa kamu buat di rumah untuk menu buka puasa:
Halaman Selanjutnya
Bahan-bahan