Tips Mudah Membuat Permukaan Roti Mengkilap, Hidangan Lebaran Jadi Estetik dan Enak
Jumat, 21 Maret 2025 - 14:17 WIB
Sumber :
Selain bahan olesan, pemilihan bahan dasar juga berpengaruh pada tampilan.
Tepung dengan protein tinggi bisa membuat adonan lebih elastis dan permukaan lebih halus sehingga olesan bisa berkerja dengan maksimal.