Cara Bikin Bolu Jadul Panggang Lembut dan Anti Bantat, Kue Lebaran Modal Satu Gelas Terigu
Sabtu, 15 Maret 2025 - 05:30 WIB
Sumber :
- Youtube mima cooking
- 2 sdm susu bubuk (15 gram)
- 150 gram margarin (lelehkan)
- 1 sdt pasta coklat (opsional, untuk motif)
Cara Membuat Bolu Jadul Panggang:
1. Siapkan Loyang dan Lelehkan Margarin
- Campur tepung terigu, margarin, dan minyak goreng. Aduk rata, lalu oleskan di seluruh permukaan loyang (diameter 20 cm, tinggi 7 cm). Sisihkan.
- Lelehkan 150 gram margarin di atas air panas mendidih (metode double boiler). Setelah meleleh, angkat dan biarkan dingin.