Rahasia Membuat Terong Balado Pedas Menggugah Selera Saat Buka Puasa

Terong Balado
Sumber :
  • Youtube Mbok Midut

Purwasuka – Saat Bulan Ramadan, hidangan sahur dan buka puasa menjadi perhatian utama bagi banyak keluarga. 

 

Salah satu menu yang kerap hadir di meja makan adalah terong balado

 

Dengan rasa pedas dan tekstur lembut, masakan ini mampu menggugah selera setelah seharian berpuasa. 

Terong Balado

Photo :
  • Youtube Mbok Midut

Namun, seringkali warna terong berubah kusam setelah dimasak. 

 

Bagaimana cara memasak terong balado agar tetap cantik dan menggugah selera?