Gak Nyangka! Minyak Jelantah Bisa Jadi Pembersih Motor Paling Hemat dan Efektif
Kamis, 10 April 2025 - 08:15 WIB
Sumber :
- Youtube
- Tutup botol lalu kocok hingga merata
Kocok sekitar 1-2 menit sampai campuran berubah warna menjadi putih kehijauan.
- Oleskan ke permukaan motor menggunakan kain bersih
Bersihkan dulu bagian motor dari debu, lalu aplikasikan cairan ini sambil digosok perlahan.
- Gosok kembali dengan lap kering
Baca Juga :
Gak Percaya? Putung Rokok Bisa Jadi Pestisida Alami untuk Tanaman, Lihat Cara Membuatnya!
Lakukan gerakan memutar untuk hasil maksimal. Efek kinclong akan langsung terlihat.
Campuran ini terbukti membuat motor tetap bersih dan kinclong hingga seminggu lamanya.
Halaman Selanjutnya
Bahkan, setelah seminggu, debu pun sulit menempel ke permukaan bodi motor.