Kain Berbulu? Coba Trik Ini, Dijamin Langsung Bersih Seketika!
Jumat, 21 Maret 2025 - 02:15 WIB
Sumber :
- canva
Dikutip dari kanal Youtube Solusi Rumah Tangga, bahan yang diperlukan:
- Silet cukur
- Kain atau celana yang berbulu
Baca Juga :
Resleting Celana Dol atau Rusak? Jangan Dulu Dibuang, Begini Cara Perbaikinya Dijamin Lancar Lagi!
- Kipas angin atau lap untuk membersihkan sisa serat
Cara membersihkan kain berbulu:
- Letakkan kain di permukaan datar agar lebih mudah dibersihkan.
- Gunakan silet dengan posisi tegak lurus terhadap kain.
Halaman Selanjutnya
- Gesekkan silet secara perlahan dan searah dengan serat kain.