Sering Masak Pakai Teflon? Hati-Hati, Ini Cara Perawatan yang Benar!
Kamis, 6 Maret 2025 - 17:30 WIB
Sumber :
- canva
Selain itu, penggunaan spons kasar atau alat berbahan logam bisa menggores permukaannya.
Untuk memastikan teflon tetap dalam kondisi prima.
Dikutip dari kanal Youtube Sajian Sedap, berikut beberapa langkah perawatan yang bisa diterapkan:
- Gunakan spons lembut saat mencuci, hindari bagian hijau yang kasar agar tidak menggores lapisan anti lengket.
- Jangan mencuci teflon dalam keadaan panas, tunggu hingga dingin sebelum membilas dengan air.
- Hindari merendam teflon terlalu lama karena dapat merusak lapisan pelindungnya.
- Gunakan spatula berbahan kayu atau silikon, hindari alat masak berbahan logam yang bisa menyebabkan goresan.
Halaman Selanjutnya
- Saat menyimpan, pastikan teflon tidak ditumpuk langsung dengan panci lain. Letakkan kain atau tisu di antara teflon untuk mencegah gesekan.