Kecoak Tak Akan Balik Lagi! Begini Cara Mudah Mengusirnya Secara Permanen
Selasa, 4 Maret 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
- canva
- Perangkap lakban : Letakkan lakban dengan sisi lengket menghadap ke atas dan taruh umpan seperti selai kacang di tengahnya.
Kecoak yang terpancing akan terjebak di lakban.
- Perangkap toples licin : Gunakan toples kaca dengan bagian dalam yang dilumuri petroleum jelly.
Taruh umpan di dalamnya agar kecoak masuk dan tidak bisa keluar.
- Perangkap kopi : Isi toples dengan air dan letakkan cangkir kecil berisi bubuk kopi basah di dalamnya.
Kecoak yang tertarik akan masuk dan tenggelam.
Menjaga kebersihan rumah tetap menjadi langkah utama dalam mencegah kecoak datang.
Halaman Selanjutnya
Pastikan dapur selalu bersih, makanan tidak berserakan, dan celah-celah kecil di rumah tertutup rapat.