Anti Gagal! Tips Memilih Pisang yang Tepat untuk Kolak yang Sempurna, Teksturnya Maknyus dan Manisnya Meresap!

Kolak pisang
Sumber :
  • Pinterest

2. Pilih Pisang Matang Pohon

Cuma Modal Pisang! 4 Resep Lezat dan Praktis Buat Pemula

Pisang yang matang pohon atau tua memiliki rasa yang lebih segar. Ciri-cirinya adalah warna kuning kehijauan yang tidak merata pada kulitnya.

Kolak pisang

Photo :
  • Pinterest
Cara Mudah Agar Pisang Cepat Matang, Praktis Tanpa Karbit

3. Jenis Pisang yang Tepat

- Pisang kepok kuning: Pilihan terbaik dengan ciri bentuk padat, besar, berat, dan berbintik hitam.

Jualan Pisang dan Nangka Karamel dengan Modal Minim, Untung Gak Main-main

- Pisang nangka, pisang uli, atau pisang tanduk: Alternatif lain yang juga cocok.

Ciri-ciri Pisang Kepok Kuning yang Baik

Halaman Selanjutnya
img_title