Jangan Sampai Salah Pilih! Ini Dia Tips Memilih Regulator LPG yang Tepat dan Aman
Selasa, 25 Februari 2025 - 23:22 WIB
Sumber :
Purwasuka – Kompor dan gas LPG adalah kebutuhan penting di setiap rumah.
Baca Juga :
Tips Jitu Atasi Bau Tak Sedap pada Bak Cuci Piring dengan Bahan Dapur Sederhana, Ikuti Langkahnya!
Namun, tahukah Anda bahwa memilih regulator gas yang aman juga sama pentingnya?
Regulator yang berkualitas buruk dapat menyebabkan kebocoran gas yang berakibat fatal.
Berikut adalah panduan lengkap untuk memilih regulator LPG yang tepat:
1. Sertifikasi SNI
Baca Juga :
Resep Puding Kopi Coklat Mozaik yang Lembut dan Lumer di Mulut, Cocok untuk Ide Jualan di Bulan Puasa
Regulator yang aman dan berkualitas harus memiliki sertifikat Standar Nasional Indonesia (SNI).
Sertifikasi ini menjamin bahwa produk telah melalui serangkaian pengujian ketat dan memenuhi standar keamanan yang berlaku.
Halaman Selanjutnya
2. Kualitas Selang Regulator