Resep Soto Betawi Gurih, Cocok Buat Hidangan Spesial Keluarga!
Minggu, 23 Februari 2025 - 04:00 WIB
Sumber :
Bumbu halus:
- 8 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 3 butir kemiri, sangrai
- 1 sdm ketumbar, sangrai
- 1 sdt jinten
- 1 ruas kunyit, bakar
- 1 ruas jahe
Pelengkap:
- Emping goreng
- Jeruk nipis
- Sambal rawit
- Kecap manis
- Bawang goreng
Cara Membuat Soto Betawi.
Rebus daging sapi dengan 1,5 liter air sampai empuk, sekitar 1,5 jam. Ambil daging, potong dadu, sisihkan kaldu.
Tumis bumbu halus, serai, daun salam, daun jeruk, dan lengkuas sampai wangi dan matang, sekitar 5 menit.
Halaman Selanjutnya
Masukkan tumisan bumbu ke dalam panci kaldu, masak dengan api sedang.