Resep Bumbu Rujak Buah, Sedap dan Menyegarkan

Rujak Buah
Sumber :

PurwasukaRujak buah adalah makanan khas Indonesia yang digemari muda-mudi. Rasa buah yang segar dipadukan dengan bumbu sedap dan pedas, akan membuat lidah ngiler saking pengennya untuk mencicipi.

Resep Tumis Kacang Panjang dan Jamur Pedas Segar, Cocok Buat Lauk Makan Siang

Rujak buah merupakan campuran beberapa buah yang disirami bumbu atau buah bisa dicocol pada bumbunya.

Rasa buah yang beragam, ada manis, asam dan bahkan kecut, akan terasa enak menyegarkan apalagi bumbunya pedas, pasti menggoyang.

Resep Tumis Telur Tomat: Lauk Bernutrisi yang Lezat untuk Makan Siang Sehat

Rasa rujak buah yang luar biasa enek dan menyegarkan, tentu tidak lepas dari bumbunya. Berikut resep bumbu rujak buah yang sedap dan menyegarkan:

Bahan-bahan 

  • 50 gram kacang tanah (sekitar satu genggam), disangrai
  • 250 gram gula jawa
  • 3 sendok makan gula pasir
  • 10 buah cabai rawit (sesuai selera)
  • 1/2 sendok teh garam
  • 2 biji asam jawa
  • 100 ml air panas
Cara Membuat Sambal Matah Segar yang Bikin Ketagihan

Cara Buat

Halaman Selanjutnya
img_title