Masak Terong Balado: Menu Harian Simpel dan Praktis, tapi Nikmat
Sabtu, 29 Maret 2025 - 15:00 WIB
Sumber :
4. Panaskan minyak, lalu tumis bumbu halus hingga harum.
5. Tambahkan garam, merica, gula merah, dan gula pasir.
6. Masukkan daun salam dan daun jeruk ke dalam tumisan.
7. Tambahkan sedikit air agar bumbu lebih meresap.
8. Masukkan terong goreng, aduk rata hingga bumbu meresap.
9. Koreksi rasa, aduk sebentar, lalu angkat.
10. Sajikan dengan nasi hangat.
Halaman Selanjutnya
Terong balado siap menjadi menu makan siang setelah puasa nanti. Selamat mencoba!