Resep Tumis Genjer Lezat dan Ramah Kantong untuk Menu Sahur

Tumis genjer ebi
Sumber :
  • Youtube

- Setelah dicuci bersih, tambahkan sedikit garam pada sayur genjer.  

Menu Sahur Tanggal Tua, Hemat dan Lezat: Resep Gulai Daun Singkong Rasa Rendang

- Remas-remas sayur hingga keluar airnya. Langkah ini bertujuan agar genjer tidak terasa pahit dan tetap hijau segar setelah dimasak.  

- Peras dan buang airnya, lalu sisihkan di wadah bersih.  

Cara Mudah Masak Ayam Rebus Sambal Kencur, Lauk Sehat yang Cocok Saat Sahur

2. Membuat Bumbu Tumis:

- Haluskan cabai rawit, bawang merah, dan bawang putih bersama sedikit garam. Jangan terlalu halus, cukup ulek kasar agar tekstur bumbu terasa.  

Cara Cepat Buat Nugget Tempe, Lauk Gurih untuk Sahur yang Mudah dan Praktis

- Tambahkan udang kering yang sudah ditumbuk kasar ke dalam bumbu, aduk hingga merata.  

3. Menumis Bumbu dan Genjer: 

Halaman Selanjutnya
img_title