Modal Tiga Bahan Jadi Kue Lebaran Cantik, Cobain Resep Kue Semprit Susu Hemat Ini
Senin, 10 Maret 2025 - 01:30 WIB
Sumber :
- Untuk ide jualan, tambahkan stiker atau label pada toples agar terlihat lebih menarik.
Dari satu resep ini, Anda bisa mendapatkan sekitar 2 toples ukuran 500 gram. Rasanya yang lembut, renyah, dan manisnya pas pasti disukai seluruh keluarga.
Gimana? Gampang banget, kan? Cobain resep kue semprit susu 3 bahan ini di rumah buat lebaran atau jadi ide bisnis rumahan. Selamat mencoba dan semoga berhasil!