Cari Ide Kue Lebaran, Cobain Resep Korean Mochi Bread, Kenyal dan Gurih

Korean mochi bread
Sumber :
  • Pinterest

1. Masak Bahan Cair  

Resep Kue Rintak Khas Bangka, Kue Jadul Buat Isi Toples Lebaran

Siapkan panci, tuang susu cair, gula pasir, vanilla essence, dan butter. Kalau pakai salted butter, cukup tambahkan sejumput garam, tapi kalau unsalted butter, tambahkan setengah sendok teh garam. 

Masak di api sedang cenderung kecil sampai gula dan butter benar-benar larut.  

Resep Sop Kerang Praktis Tanpa Ngulek, Cocok Buat Camilan Setelah Tarawih

2. Tambahkan Tepung dan Aduk Hingga Kalis  

Setelah butter dan gula meleleh, masukkan tepung terigu protein tinggi. Aduk cepat sampai adonan mengental dan kalis.

Resep Tempe Orek Pedas Manis Buat Menu Sahur Tambah Semangat

Pastikan apinya tetap menyala biar adonan matang sempurna. Kalau sudah kalis, masukkan tepung tapioka secara bertahap. Aduk sampai tepung menyatu dengan adonan.  

3. Campur dengan Telur dan Wijen Hitam

Halaman Selanjutnya
img_title