Cara Mudah Buat Kolak Pisang dan Ubi, Menu Takjil Bisa Dingin Bisa Panas

Kolak Pisang dan Ubi
Sumber :
  • YouTube @Ceceromed Kitchen

- 350 ml santan segar

Resep Es Cendol Jagung yang Manis, Gurih, dan Cocok untuk Takjil Puasa

Cara Membuat Kolak Pisang dan Ubi untuk Menu Buka Puasa

- Kupas dan potong pisang dan ubi. Pastikan ubi dicuci setelah dipotong.

Es Kopyor Imitasi ala Chef Terkenal, Takjil Segar yang Mudah Dibuat!

- Tuang 600 ml air ke dalam panci, masukkan gula 150 gram aren, masukkan potongan ubi dan 2 lembar daun pandan, tambahkan pula 1 sdt garam, tutup panci dan didihkan.

- Masukkan pisang yang sudah dipotong, teruskan memasak hingga tekstur pisang dan ubi jadi empuk. Kemudian masukkan santan segar, lalu didihkan kembali.

Cara Praktis Buat Es Alpukat Timun Suri, Sajian Buka Puasa yang Menyegarkan

- Angkat dan tuangkan ke mangkuk saji.