Cara Mudah Buat Tumis Tempe Udang dan Cabe Ijo, Lauk Praktis untuk Makan Sahur
Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:15 WIB
Sumber :
- YouTube @Doria Kitchen
- Tambahkan cabe hijau, daun salam dan lengkuas, aduk hingga layu.
- Masukkan udang segar, aduk hingga kemerahan.
- Tambahkan tenpe goreng, tomat dan air lalu masak hingga mendidih.
- Bumbui dengan kecap manis, kaldu jamur, merica dan garam.
- Masak dengan api kecil hingga air susut dan bumbu meresap lalu angkat.
Baca Juga :
Praktis! Ini Cara Buat Ayam Bakar Kecap Pake Teflon, Sensasi Gurih Manis yang Siap Lengkapi Makan Sahur
- Sajikan hangat.
Tips Tambahan
Halaman Selanjutnya
√ Agar tempe tidak ambyar berantakan kedelainya, gunakan tempe yang padat dan bagus kualitasnya.